Uncategorized

Tips Merawat Mobil Listrik, Periksa Daya Baterai dan Pengecekan Berkala

Tips Merawat Mobil Listrik, Periksa Daya Baterai dan Pengecekan Berkala Beragam kendaraan mobil listrik saat ini banyak ditawarkan di pasar dalam negeri. Antusias masyarakat untuk beralih kendaraan listrik pun terasa. Kendaraan bermotor listrik memiliki sistem yang dijalankan berdasarkan komputer dan daya listrik. Biasanya kendaraan ini minim perawatan. Namun demikian, beberapa hal perlu kamu perhatikan saat …

Tips Merawat Mobil Listrik, Periksa Daya Baterai dan Pengecekan Berkala Read More »

Diskon PPnBM mobil Diperpanjang?

Diskon PPnBM mobil Diperpanjang? Diskon Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM) bakal mobil Rp200 juta- Rp250 juta bakal berakhir per 31 Maret 2022. Ada kemungkinan ketentuan tersebut tak berlanjut. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyampaikan pihaknya tengah memantau perkembangan permintaan mobil di Indonesia. Sebagai informasi, diskon PPnBM untuk mobil baru diberikan sebagai stimulus supaya …

Diskon PPnBM mobil Diperpanjang? Read More »

Tips Cara Merawat Mobil Matic yang Benar

Tips Cara Merawat Mobil Matic yang Benar Mengetahui cara merawat mobil matic yang benar bisa dibilang adalah pilihan yang tepat. Soalnya, sekali saja ditemukan komponen yang rusak, biaya perbaikannya tentu gak sedikit. Sebab itu, perawatan mobil matic harus benar-benar diperhatikan, terutama bagian transmisinya yang dianggap paling rentan akan kerusakan. Jika masih dianggap sepele, masalah justru …

Tips Cara Merawat Mobil Matic yang Benar Read More »

Tips Persiapan Mobil Untuk Perjalanan Jarak Jauh

Tips Persiapan Mobil Untuk Perjalanan Jarak Jauh Kenyamanan mobil tentu menjadi hal utama dalam mengemudi. Performa mobil yang baik, akan memberikan kesiapan bagi si mobil untuk dikendarai kapan saja dan dimana saja. Kondisi kendaraan yang prima akan membawa rasa aman saat melakukan perjalanan jauh. Pemeriksaan kondisi kendaraan penting dilakukan untuk mengantisipasi perjalanan jauh atau untuk …

Tips Persiapan Mobil Untuk Perjalanan Jarak Jauh Read More »

Mencuci Mobil Dengan Benar Untuk Pencegahan Covid-19

Mencuci Mobil Dengan Benar Dalam Upaya Pencegahan Covid-19 Di tengah terjadinya pandemi Covid-19, memastikan kebersihan semua benda di sekitar Anda merupakan hal yang wajib dilakukan. Salah satunya adalah menjaga kebersihan mobil anda. Tetapi sudahkah anda mengetahui Cara Mencuci Mobil yang Benar Untuk Mencegah Covid-19? Kendaraan bermotor merupakan sarana transportasi yang mempermudah kegiatan sehari-hari. Oleh karena …

Mencuci Mobil Dengan Benar Untuk Pencegahan Covid-19 Read More »