Uncategorized

Info Penting Buat Pemilik Mobil: Tips Merawat Velg Mobil Agar Awet!

  Bagi Anda yang memiliki mobil, Anda harus mengetahui tips merawat velg mobil agar awet, tidak karatan, dan tetap kokoh. Velg mobil adalah lingkaran luar pada roda mobil yang terbuat dari bahan logam dan berfungsi untuk mendukung konstruksi ban dan menopang mobil. Masih banyak yang beranggapan bahwa velg mobil hanya berfungsi sebagai aksesoris mobil, padahal …

Info Penting Buat Pemilik Mobil: Tips Merawat Velg Mobil Agar Awet! Read More »

Kalau Ganti Velg Itu Apa Harus Ganti Ban Juga? Temukan Jawabannya Di Sini!

  Pemilik mobil sering kali merasa tidak puas dengan tampilan velg mobil bawaan pabrik dan ingin menggantinya dengan yang lebih menarik. Tetapi, kalau ganti velg itu apa harus ganti ban juga? Banyak orang yang merasa kebingungan akan hal ini saat mempertimbangkan penggantian velg. Tentu saja hal ini penting untuk diperhatikan dan dipahami oleh setiap pemilik …

Kalau Ganti Velg Itu Apa Harus Ganti Ban Juga? Temukan Jawabannya Di Sini! Read More »

Catat! Ini Cara Yang Terbaik Membersihkan Pelek Mobil Dengan Mudah

  Kalian tentu mendengar banyak orang memberikan kiat tentang cara yang terbaik membersihkan pelek mobil sehingga tidak perlu terlalu sering pergi ke salon mobil. Tapi tidak sedikit juga yang memilih untuk pergi ke tempat cuci mobil karena jadi jauh lebih mudah. Tapi bagi kalian yang kebetulan punya banyak waktu atau hanya ingin membersihkan pelek dan bagian roda …

Catat! Ini Cara Yang Terbaik Membersihkan Pelek Mobil Dengan Mudah Read More »

Perhatikan! Ini Cara Aman Melewati Jalan Menanjak Dengan Mobil Matic

  Satu hal yang harus jadi perhatian para pengemudi pemula adalah cara aman melewati jalan menanjak dengan mobil matic. Walau terdengar mudah, tapi hal ini perlu kehati-hatian tinggi. Terutama jika jalanan tersebut ada di daerah perbukitan atau bahkan pegunungan dengan cukup banyak belokan. Banyak orang memilih mengendarai mobil manual untuk berkendara jarak jauh, terutama ketika …

Perhatikan! Ini Cara Aman Melewati Jalan Menanjak Dengan Mobil Matic Read More »

8 Penyebab dan Cara Mengatasi Rem Mobil Yang Berbunyi, Sudah Tahu?

  Sebelum memahami cara mengatasi rem mobil yang berbunyi, Anda perlu mencari tahu terlebih dahulu penyebabnya. Hal itu sangat penting agar cara mengatasinya dapat disesuaikan dengan penyebab dari bunyi tersebut. Keberadaan dari rem pada mobil menjadi komponen sangat vital karena berkaitan dengan keamanan serta keselamatan pengendara serta penumpang lainnya. Apabila sistem ini mengalami adanya masalah …

8 Penyebab dan Cara Mengatasi Rem Mobil Yang Berbunyi, Sudah Tahu? Read More »

Hal-hal Yang Harus Diperhatikan Ketika Mau Beli Mobil Bekas, Yuk Perhatikan Ini!

  Sebelum memutuskan untuk membelinya maka terdapat sejumlah hal-hal yang harus diperhatikan ketika mau beli mobil bekas. Sebab ketika Anda salah pilih pastinya dapat mengakibatkan adanya kerugian. Mempunyai mobil memang menjadi keinginan bagi setiap orang, tetapi tidak semua mampu membeli unit baru. Itulah mengapa melakukan pembelian secara bekas atau second sering dilakukan oleh sejumlah orang. …

Hal-hal Yang Harus Diperhatikan Ketika Mau Beli Mobil Bekas, Yuk Perhatikan Ini! Read More »

Perlu Diperhatikan! Begini Cara Merawat Mobil yang Jarang Digunakan

  Cara merawat mobil yang jarang digunakan bisa dilakukan dengan banyak cara. Perawatan mobil dilakukan tidak hanya bagian mesin saja namun juga bagian luar. Hal ini dilakukan supaya mobil tetap dalam kondisi yang baik ketika hendak dipakai kembali.   Melakukan pemeliharaan mobil yang tidak dipakai berbeda dengan mobil yang masih aktif. Ada banyak faktor yang …

Perlu Diperhatikan! Begini Cara Merawat Mobil yang Jarang Digunakan Read More »

Mengapa Spooring Balancing Ban Mobil itu Penting? Ketahui Manfaat dan Cara Melakukannya

  Spooring dan balancing adalah dua prosedur perawatan ban mobil yang harus Anda lakukan secara rutin. Lalu, mengapa spooring balancing ban mobil itu penting? Sebab, kedua prosedur ini berperan dalam menjaga mobil tetap stabil serta aman ketika melaju.   Namun, manfaatnya tak hanya berhenti sampai disitu saja. Terdapat manfaat lain yang membuat kedua prosedur perawatan …

Mengapa Spooring Balancing Ban Mobil itu Penting? Ketahui Manfaat dan Cara Melakukannya Read More »

Apa Saja yang Harus Dicheck Sebelum Mobil Digunakan untuk Mudik? Simak Penjelasannya di Sini!

    Apa saja yang harus dicheck sebelum mobil digunakan untuk mudik? Ya, ada beberapa hal yang harus diperhatikan sebelum kita menggunakan mobil untuk mudik, agar perjalanan kita bisa selalu aman dan selamat sampai tujuan. Namun, tidak sedikit orang yang belum terlalu paham mengenai hal ini. Sebenarnya, sebelum menggunakan mobil untuk mudik, bukan hanya rem …

Apa Saja yang Harus Dicheck Sebelum Mobil Digunakan untuk Mudik? Simak Penjelasannya di Sini! Read More »

SIM A Sudah Mati Apa Bisa Diperpanjang? Simak Cara dan Persyaratannya!

  Banyak orang yang masih bingung mengenai SIM A sudah mati apa bisa diperpanjang? Anda akan mengetahui jawabannya dengan membaca artikel berikut ini yang akan membahas cara atau prosedur dan persyaratan yang dibutuhkan untuk memperpanjang SIM A yang sudah mati. SIM A wajib dimiliki oleh pengendara mobil penumpang dan barang perseorangan serta mobil penumpang dan …

SIM A Sudah Mati Apa Bisa Diperpanjang? Simak Cara dan Persyaratannya! Read More »